Pages

Rabu, 10 Juni 2009

Konfigurasi dengan Menggunakan chkconfig

Untuk membuat sebuah service dijakankan oleh init script pada saat booting pada semua runlevel digunakan perintah #chkconfig –add contoh : #chkconfig –add portsentry Sedangkan untuk mengaktifkan pada tiap-tiap runlevel digunakan perintah #chkconfig –level on contoh : #chkconfig –level 5 portsentry on #chkconfig –level 5 ipchains on Sedangkan untuk menonaktifkan sebuah service agar tidak dijalankan pada tiap runlevel adalah : #chkconfig –level off contoh : #chkconfig –level 5 portsentry off #chkconfig –level 5 ipchains off Dan jika ingin menghapus atau mematikan service pada semua runlevel digunakan perintah #chkconfig –del contoh : #chkconfig –del portsentry

1 comments:

Anonim mengatakan...

kalau cara gampangnya boleh dengan
sysv-rc-conf